Jangan Bawa Barang Ini Jika Tidak Ingin Kena Masalah di Australia
|
POKER ONLINE - Bagi Anda yang ingin liburan ke Australia, agar tidak kena masalah saat tiba di negara ini. Maka ada baiknya memahami betul barang-barang apa saja yang diizinkan masuk ke Australia. Imigrasi Australia punya tiga kategori, yakni diizinkan masuk, dengan pembatasan dan dilarang masuk.
Tiga kategori itu pun tertera dalam kartu kedatangan yang dibagikan di pesawat maupun moda transportasi lain, saat Anda hendak tiba di Australia. Biar bisa mempersiapkan diri, ada baiknya sejak awal kamu tahu apa saja barang yang diizinkan dan dilarang masuk di Australia. Apa saja barang tersebut?
Obat-obatan terlarang Segala macam jenis obat-obatan terlarang seperti narkotika dan sejenisnya dilarang masuk negara ini. Sekalipun Anda membawa obat-obatan pribadi, lebih baik menuliskan kata ‘Ya’ di kartu kedatangan, agar petugas bisa mengambil kesimpulan apakah obat yang Anda bawa kategori terlarang atau bukan.Pastikan juga Anda membawa resep dokter saat membawa obat tersebut.
Jangan Bawa Barang Ini Jika Tidak Ingin Kena Masalah di Australia
|
Senjata api, senjata tajam dan bahan peledak Sama dengan negara lainnya, Australia juga melarang setiap tamu yang masuk ke negara ini membawa segala jenis senjata api, senjata tajam dan bahan peledak. Tidak ada pengecualian untuk hal ini, bahkan senjata seperti paintball pun dilarang masuk.
Sepatu kotor Ketika tiba di bandara, pelabuhan atau pos perbatasan di Australia, pastikan sepatu dan peralatan lainnya bebas dari tanah, lumpur, tanah liat, kotoran hewan atau bahan tanaman seperti daun dan kulit kayu. Hal ini diberlakukan untuk memastikan negara tersebut bebas dari berbagai macam kontaminasi.
Sayuran, daging dan produk olahan susu Segala jenis macam sayuran, daging dan olahan susu dilarang masuk Australia. Karena, negara ini kaya akan hal tersebut. Sehingga, Anda tidak perlu repot-repot untuk membawa sayuran, daging maupun produk olahan susu dari negara asal.
Nah itu tadi beberapa barang yang sudah pasti bakalan dilarang masuk ketika Anda mengunjungi Australia. Barang-barang lain bisa Anda temukan di kartu kedatangan.Saran untuk Anda, laporkan pada kartu kedatangan beberapa barang yang tercantum di kartu tersebut, apabila Anda memang membawanya. Jangan coba-coba berbohong. Dengan melaporkan seluruhnya, perjalanan Anda akan lebih aman.
UNTUK KELANJUTANNYA SILAHKAN DI KLIK
0 komentar:
Posting Komentar